Setiap perangkat Android pasti punya kamera, tapi tidak semua hadir dengan aplikasi kamera yang bagus. Jadi, bila Anda punya ponsel dengan aplikasi kamera ala kadarnya, banyak cara untuk membuatnya seperti kamera ponsel mahal.
Meskipun aplikasi kamera di Google Play demikian banyak, namun kita bisa memilah menjadi beberapa kategori dari aplikasi yang ada.
Berikut beberapa aplikasi kamera terbaik 2016 di Google Play versi redaksi tentunya. Namun sebelumnya simak dulu cara install aplikasi android apk di blackberry,
Setiap tahun, Google memilih sekitar 10 aplikasi terbaik yang ada di toko aplikasinya. Isinya bermacam-macam, mulai dari permainan, aplikasi pendidikan hingga hiburan
Google Play Awards 2016 diumumkan dari atas panggung konferensi Google I/O, di Mountain View, California. Masing-masing pemenang dipilih berdasarkan perhitungan dari berbagai hal, seperti kualitas aplikasi serta kecocokannya dengan material design.
Ada baiknya anda simak dahulu informasi cara menyadap hp android, ada jugacara sadap sms , seperti cara sadap sms di blackberry serta cara sadap sms di android dan cara sadap sms telkomsel, xl, im3, axis, 3.
Pemenang aplikasi terbaik adalah aplikasi Houzz. Ini bukan aplikasi permainan, melainkan sebuah wadah penampung ide mengenai desain tata ruang.
Pengguna bisa mengunduhnya gratis dan memakai berbagai foto beresolusi tinggi untuk simulasi desain tata ruang di rumah atau tempat lainnya.
Camera Zoom FX (Kategori Fitur)
Camera Zoom FX merupakan aplikasi yang sering dipuji sebagai aplikasi kamera terbaik sebagai pengganti aplikasi bawaan Android.
Aplikasi ini dapat membuat jepretan yang diambil tampak berbeda dari hasil foto normal. Ada juga info aplikasi telegram versi terbaru, sepertidownload telegram android dan jugadownload telegram blackberryataupundownload telegram terbaru.
Fiturnya yang terbilang lumayan banyak memungkinkan Anda untuk melakukan bermacam filter dan aneka proses tanpa tambahan aplikasi tambahan.
Camera Zoom FX memungkinkan Anda untuk langsung menerapkan efek saat jepretan dilakukan. Anda juga dapat mendownload filter tambahan dari Google Play. Aplikasi ini juga menyediakan fitur stabilisasi dan photo kolase tambahan. Versi gratis dari aplikasi ini membatasi Anda untuk menggunakan beberapa mode dan filter yang ada. Versi berbayarnya sebenarnya sangat murah, hanya Rp 3.600,-
Sekilas aplikasi Camera FV-5 terlihat tidak menarik dengan icon yang terlihat datar. Tapi bila ditelaah lebih dalam, Anda akan temukan hal spesial karena aplikasi ini dibuat berdasarkan menu dan fitur yang ada pada kamera DSLR.
Aplikasi ini menyediakan pengaturan lengkap di ujung jari seperti ISO, white balance, exposure compensation dan metering.
Aplikasi ini juga menyediakan pengaturan rinci untuk melakukan pemotretan dalam kondisi yang berbeda. Related : aplikasi path versi terbaru, seperti download path android dan juga download path untuk blackberryataupun download path terbaru.
Dilihat lebih kedalam, di sisi layar juga menyediakan lebih banyak pengaturan yang membuat Anda mengerti bagaimana mengambil multi-shoot dengan exposure yang berbeda dan bagaimana mengatur shutter speed yang pas.
Sesuai dengan namanya, aplikasi ini menyempurnakan hasil jepretan dengan fitur HDR yang bagus. Aplikasi ini mampu menyatukan exposures untuk menghasilkan photo yang lebih detil bahkan di area yagn ekstrim atau cenderung gelap.
Aplikasi ini membagi kontrol menjadi kontras dan detil mikro hingga Anda dapat memilih intensiti yang tersedia. Namun, bisa jadi hasil jepretan menjadi sangat tidak alami tapi disitulah letak menariknya. Hasil jepretan juga dapat Anda sharing ke jejaring sosial yang ada pada ponsel Anda. Aplikasi ini tersedia dalam format free dan pro (berbayar).
Banyak orang yang membagi hasil photo ke Twitter atau Facebook, tapi aplikasi yang lebih populer untuk photo sharing adalah Instagram. Instagram bukan berbicara tentang mode pada kamera tapi menunjukkan apa yang Anda kerjakan.
Aplikasi ini juga menyediakan filter dan tools editing seperti pengaturan kecerahan, kontras, crop dan yang lainnya. Simak juga kabar aplikasi snapchat versi terbaru, seperti download snapchat android dan jugadownload snapchat blackberryataupun download snapchat terbaru.
Lapse It (Kategori Time-Lapse Photography)
Timelapse photography merupakan satu keahlian tersendiri didalam photography. Di dunia photography, timelapse membutuhkan keahlian dan peralatan khusus. Dengan smartphone, timelapse dapat Anda lakukan dengan beberapa langkah mudah. Secara sederhana, timelapse adalah pengambilan gambar dengan interval waktu tertentu.
Lapse 01 Images Data 2016 Mei Thumb Other400 0
Lapse It hadir dengan interface yang terlihat sederhana namun cukup rumit. Anda dapat memilih berapa gambar yang harus diambil dalam hitungan mili detik. Aplikasi ini tentunya dilengkapi pengaturan dan mode standard pada kamera seperti pengaturan keseimbangan, ISO dan lainnya.
Motion (Kategori Stop Motion Animation)
Stop motion animation merupakan hal yang sangat menarik untuk dilakukan pada ponsel. Tidak seperti timelapse, stop motion animation membuat beberapa gambar menjadi sebuah video setelah dirender.
Motion dapat disebut salah satu aplikasi BBM Android gratis terbaik untuk menghasilkan stop motion animation karena menyediakan interface yang mudah dipahami dan mampu menghasilkan video yang menggoda.
留言列表